Post Weld Heat Treatment (PWHT)
Kerjasama SLV, STKIS, TKI, STP
Dalam proses penyambungan pipa melaui proses pengelasan. Post Weld Heat Treatment dilakukan setelah pengelasan, umumnya pada suhu yang lebih tnggi dan dengan tujuan yang berbeda dibandingkan preheat / interpass. PWHT mungkin perlu diterapkan tanpa membiarkan suhu turun di bawah minimum yang ditentukan untuk preheat / interpass temperature.
Fasilitas
- Keanggotaan API
- Sertifikat
- Lunch
- Coffee Break
Untuk peserta luar kota disediakan transportasi antar-jemput dari Bandara/Stasiun ke lokasi
Details
Durasi 2 Hari
Hybrid
28 – 29 April 2025
Metode
Presentation
Discussion
Case Study
Jadwal Selanjutnya
- 28 – 29 Juli 2025
- 29 – 30 September 2025
- 03 – 04 November 2025
Training Objectives
- Memahami metalurgi proses pengelasan pada pipa baja
- Memahami pengaruh negatif pada weld zone dan daerah yang terpengaruh panas (HAZ)
- Memahami teknik inspeksi material hasil proses PWHT
- Memahami strandard prosedur PWHT
Materi
- Metalurgi pengelasan pada baja
- Korosi pada baja daerah lasan
- PWHT teori, standard prosedur dan aplikasi
- Inspeksi pada PWHT
- Penulisan dan pelaporan
- Diskusi interaktif
Lokasi

Sekolah Tahfidz Kejuruan Irman Sofran
Kampung Eurih RT 04 RW 02 Kel. Tambang Ayam Kec. Anyar, Serang, Kabupaten Serang, Banten 42166